Assalamualaikum Wr.Wb.
A.Pendahuluan
Disini saya akan sharing lagi mengenal tutorial mengkonfigurasi port security. Port Security ter sebut terbagi 2, yaitu port security static dan sticky.
B. Latar Belakang
Port Security ini terbagi menjadi 2 macam, yaitu
1. Port Security Static : Kalau static kita akan masukan secara manual mac-address dari pc-nya.
2. Port Security Sticky : Kalau sticky dia akan otomatis menggunakan mac-address terdaftar.
C. Maksud dan Tujuan
Agar saya dapat memahami konsep dari Port Secrity tersebut dan bertujuan untuk sistem keamanan pada pc dengan switch agar tidak dapat ditukar sembarangan, karena kalau masih ditukar port-nya maka dapat menyebabkan pc tidak dapat terhubung dengan switch.
D. Alat dan Bahan
1. Laptop/PC.
2. Aplikasi Packer Tracer.
E. Pembahasan
Port Security ini adalah sistem keamanan yang mana port pada switch dan PC tidah bisa sembarangan diubah atau diganti-ganti dengan port lain.
F. Hasil yang Diharapkan
Dapat mengenal dan menguasai materi tentang Port Security secara lengkap.
G. Kesimpulan
Dari apa yang saya sampaikan kita dapat mengkonfigurasikan tentang materi Port Security dan memahami materi itu sendiri.
H. Referensi
Mas Fatchurohman dan Mas Budiman
I. Penutup
Sekian yang dapat saya sampaikan, semoga bermanfaat untuk kita semua.
Wassalamualaikum Wr.Wb.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar